Iklan rokok di internet menjadi polemik terbesar dalam Kementerian Komunikasi dan Informatika. Benarkah demikian? Selasa, 18 Juni 2019, Kementerian Komunikasi dan Informatika memblokir 114 situsweb yang terindikasi menampilkan iklan rokok di dalamnya. Ini baru permulaan,…