Setidaknya dalam empat hingga lima tahun belakangan, penetapan Kawasan Tanpa Rokok (KTR) di beberapa tempat di negeri ini marak dilakukan. Pemerintah daerah setingkat kotamadya dan kabupaten di beberapa tempat sudah mengeluarkan peraturan daerah mengenai KTR…
Tentang tembakau di Indonesia pernah menjadi perhatian budawayan dan penyair Burung Merak, W.S Rendra semasa hidup. Saat itu, Selasa, 28 April 2009 W.S Rendra memberikan kesaksiannya sebagai ahli perwakilan pemerintah dalam Sidang Mahkamah Konstitusi Perihal…
Setiap Minimarket di Kota Depok kini dikenakan peraturan menutup display penjualan rokok dengan tirai. Aturan ini bersumber dari Perda Kota Depok Nomor 3 Tahun 2014 tentang Kawasan Tanpa Rokok. KNPK (Komite Nasional Pelestarian Kretek) menilai…
Stasiun kerap kali disasar kelompok antirokok sebagai tempat umum yang harus steril dari hal apapun yang berkaitan dengan Industri Hasil Tembakau. Alhasil, Stasiun menjadi salah satu tempat yang diskriminatif bagi perokok. Segala aktivitas Industri Hasil…
Hingga hari ini, satu-satunya film seri yang selesai saya tonton hingga episode terakhir adalah Prison Break. Satu yang hingga kini masih membekas dalam ingatan saya adalah penyakit aneh yang diderita Michael Scofield, tokoh utama dalam…
Kerja-kerja jurnalisme di Indonesia sudah tidak beres. Sebab, banyak media yang menganut rating sebagai Tuhan atas pekerjaan mereka. Selain rating ada hal lain yang juga menjadi penyebab ketidakberesan pada kerja-kerja jurnalisme, yakni kontrol modal atas…
Para ulama’ berbeda pendapat dalam hukum rokok, tetapi setelah merenung dan menyadari bahwa Islam adalah agama yang bersih dari segala kotoran zahir maupun batin, dan islam adalah agama yang hanya mengajak kepada yang lebih baik,…
Berbagai macam perspektif (sudut pandang) menyebutkan hampir tidak ada keuntungan yang didapatkan dari aktivitas merokok. Tinjauan medis mengatakan bahwa rokok positif mengandung berbagai macam zat kimia berbahaya yang dapat berdampak buruk bagi kesehatan, khususnya paru-paru….