OPINI

Kretek dalam Pusaran Budaya Bangsa Indonesia

Merokok itu sudah menjadi bagian dari budaya dan tradisi masyarakat, jauh sebelum Indonesia merdeka. Banyak cerita atau kisah tentang kretek di tengah-tengah masyarakat bangsa ini, mulai sebagai alat untuk meraup keuntungan, alat komunikasi, sebagai teman…

Read more
REVIEW

Cigarettes After Sex, Benarkah Nikmat?

“Kalau [cowok] lokal biasanya ‘abis gitu’ egois, kelar, santai, abis itu ngerokok.” Pernyataan tersebut dilontarkan oleh salah satu artis Ibu Kota yang menjadi host dari acara Hotman Paris Show di salah satu televisi swasta Tanah…

Read more
OPINI

Lagi-lagi Iklan Rokok, Kapan KPAI Tidak Tebang Pilih?

Iklan rokok lagi-lagi dipermasalahkan sebagai biang keladi meningkatnya prevalensi perokok anak. Padahal tidak pernah ada satu pun data penelitian yang mengungkapkan bahwa iklan rokok menjadi penyebab utama meningkatnya pravelensi perokok anak. Justru framing tersebut hadir…

Read more
REVIEW

Jember, Wilayah yang Dibesarkan oleh Tembakau

Jumat, 18 Januari 2019, selepas isya, hujan yang mengguyur beberapa wilayah di Kabupaten Jember baru saja reda. Gedung-gedung, pepohonan, trotoar, dan jalan raya masih basah akibat hujan. Genangan air muncul di beberapa sudut ruas jalan…

Read more
CUKAI

Seharusnya DBHCHT untuk Membayar BPJS Petani

Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) merupakan hasil pungutan oleh negara di luar pajak yang diambil dari hasil olahan tembakau dalam bentuk cukai. Pengelolaan dan pengaturannya di bawah wewenang negara lewat representasi kementerian keuangan….

Read more